malam kesepian


oh malam kesepian
engkau tak pernah menemani hati yang sunyi
dikala makhluk sibuk dialam mimpi
kau tetap terjaga tuk hati yang sunyi
ku dengar raungan ranting dan dedaunan tertiup angin
seakan mentertawakan hati yang sunyi
rasa takut kan dosa